Atas Nama Bupati, Kadisdikbud Rohil Lantik 5 kepala Sekolah

    Atas Nama Bupati, Kadisdikbud Rohil Lantik 5 kepala Sekolah

    ROKAN HILIR - Pemerintah kabupaten Rokan Hilir melantik sejumlah kepala sekolah, Kamis (07/04/2022). Atas nama Bupati Rokan Hilir, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan melantik beberapa orang Kepala Sekolah dikantor dinas pendidikan dan kebudayaan kabupaten Rokan Hilir jalan pasca MTQ komplek perkantoran batu enam Bagansiapiapi.

    Turut hadir dalam acara pelantikan ini, Sekretaris Dinas Pendidikan, Pejabat Esselon III, Plt  Kasubbag Umum Kepegawaian, Suhaimi dari kemenag Rohil dan Korwil Tanah Putih.

    Sejumlah kepala sekolah yang dilantik diantaranya Rusdawani, S.pd sebaga kepala sekolah di SMP Negeri 2 Tanah Putih,  Muammariza, S.pdi sebagai kepala sekolah SMP Negeri 6 Tanah Putih, Norminah.S.pd sebagaikepala sekolah SDN 001 Rantau Panjang Kiri, Agustiani.S.pd.sd sebagai kepala sekolah SDN 010 Bahhtera Makmur dan Nurhaidah, S.ag sebagai kepala sekolah SMP Persiapan Negeri Pulau Halang.

    Kadisdikbud Rohil menegaskan kepada kepala sekolah yang telah dilantik agar segera bekerja dengan baik dan tanggung jawab.

    "Semoga bapak ibu yang telah dilantik siang ini, bisa melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya dengan penuh tanggung jawab, "pungkasnya. (andi)

    Riau Rohil
    Andi Gunawan Riothallo

    Andi Gunawan Riothallo

    Artikel Sebelumnya

    10.121 Siswa SD/MI di Rokan HIlir Ikut Asesmen...

    Artikel Berikutnya

    Kadisdikbud H M Nur Hidayat Melantik 9 Kepala...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Buat Mobil Listrik Itu Jauh Lebih Mudah, Indonesia Pasti Bisa!
    Hendri Kampai: Indonesia Emas, Janji Manis di Bibir, Duri di Jalan Pendidikan
    Hendri Kampai: Koloni Ekonomi di Tanah Merdeka, Penjajahan Gaya Baru yang Menghisap Bangsa

    Ikuti Kami